Dalam buku ini diuraikan dan dibahas selain bahan hukum yang bersifat umum, juga materi ilmu pengetahuan hukum yang berlaku di tanah air berdasarkan UUD 45, antara lain: Pendidikan Hukum dewasa ini…
buku ini tidak hanya bisa dijadikan acuan bagi mahasiswa fakultas hukum, dan para praktisi hukum, tetapi juga bagi masyarakat umum.
Bahan-bahan pelajaran yang disajikan dalam buku ini disusun secara sederhana, praktis dan sistematis agar mudah dipelajari dan dihayati para mahasiswa dan mereka yang berminat terhadap Ilmu Pengeta…
Buku ini merupakan hasil penelitian yang berlangsung sejak tahun 1969 yang semula dimaksudkan untuk diterbitkan dalam bentuk sebuah buku pelajaran biasa dengan judul : Sejarah Bentuk dan Cara Perun…
Maksud penulisan buku ini adalah terutama untuk menelaah hukum dari segi efektivitasnya yang merupakan salah satu ruang lingkup dari sosiologi hukum.
Buku ini tidak hanya bisa dijadikan acuan bagi mahasiswa Fakultas Hukum, dan para praktisi hukum, tetapi juga bagi masyarakat umum.