Text
Mikrobiologi Medis: pencegahan - pangan - lingkungan
Buku referensi "Mikrobiologi Medis" yang anda pegang ini dimaksudkan untuk memberikan gambaran tentang mikrobiologi pencegahan, mikrobiologi pangan, dan mikrobiologi lingkungan, disajikan dengan bahasa yang mudah dipahami, dan akan menjadi aset berharga bagi semua mahasiswa kedokteran umum, pendidikan dokter, dan tenaga profesional lainnya di semua bidang pelayanan kesehatan.
B001137 | 616.01 IRI m | Perpustakaan Pusat (616) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain